Friday, 22 November 2013

RESEP PUDING BUAH PEPEYA


RESEP PUDING BUAH PEPEYA

Anda semua tentu sudah tau kan apa itu pepeya,,, pepaya dapat di olah sedemikian rupa hingga tabah nikmat untuk di santap,
salah satunya adalah puding buah pepeya. kemungkinan ada yang belum tau cara membuatnya, nah seperti yang akan kita bahas pada kesempatan kali ini mengenai resep puding buah pepaya, mari kita simak resep puding buah pepeya di bawah ini:

Bahan-bahan puding buah pepaya:

-    1 buah pepaya yang sudah dikupas lalu dibelah
-    1 bungkus agar-agar merah
-    180 gr gula pasir atau sesuai selera
-    4 sdm susu kental manis yang dilarutkan dalam 1 cup air
-    500 ml air


Cara membuat puding buah pepaya:


1).    Masukkan agar-agar, air, gula dan tepung agar-agar lalu masak hingga mendidih.
2).    Kecilkan api, sambil diaduk masukkan larutan susu. Setelah agak mendidih, matikan api
3).    Aduk larutan agar selama 5 menit agar suhunya turun.
4).    Masukkan agar-agar ke dalam buah pepaya, dinginkan. Bila  Anda suka, Anda bisa mencampur potongan buah lain atau biji selasih.

nah itulah resep puding buah pepeya selamat mencoba, semoga bermanfaat,,,,,,,,,,,
et et jangan lupa kunjungi Resep Gado-Gado

No comments:

Post a Comment